Friday, 8 January 2010

Pato, Seedorf dan Zambrotta Tidak Akan Turun Melawan Juve



Kubu AC Mlian telah mengkonfirmasikan bahwa Alexandre Pato, Clarence Seedorf dan Gianluca Zambrotta tidak akan turun dalam partai Milan kontra Juventue minggu nanti.

Ke tiga pemain ini di pastikan tidak akan dalam keadaan pulih dari cedera yang di derita dalam pertarungan memperebutkan tempat kedua dan ketiga di Turin.

Menurut situs resmi Milan, "Seedorf memiliki ketegangan otot di paha kanannya."

"Zambrota memiliki masalah dengan tendon yang terhubung dengan otot soleus di kakinya. Keduanya diharapkan dapat pulih dalam jangka wangku 10-15 hari."

"Pato mengalami memar di paha kanannya dan kondisinya akan di evaluasi selama beberapa hari ke depan."

Kabar baiknya dari kenyataan Milan kehilangan ketiga pemain tersebut adalah mampunya Rossoneri tetap bermain impresif ketika mereka menghancurkan Genoa dengan skor 5-2 tanpa kehadiran Pato, Seedorf dan Zambrotta di lapangan.

Dengan catatan tersebut, nampaknya Leonardo akan menurunkan tim yang sama ketika Milan mengalahkan Genoa pada saat menghadapi Juventus di Turin.

Ini berarti David Bekham akan bermain sebagai tiga trisula Milan di depan bersama Ronaldinho dan Borriello, sementar Pirlo berada di belakang mereka memiliki peran sebagai penghubung lapangan tengah dalam melakukan penyerangan.

Sumber: Football-italia.net

6 comments:

  1. semangat bro, update terus ya postingannya...
    ditunggu comen dari kamu

    ReplyDelete
  2. kok engk blogging lagi mas

    ReplyDelete
  3. wah...mana tuan rumahnya nih...ditunggu infonya lagi....main ke rumah kayu knock down palembang ya...ditunggu

    ReplyDelete
  4. guest post.great articel thx

    ReplyDelete
  5. Cool. Your blog looks great, and I'm glad i've found something here worth adding to my favorites.

    ReplyDelete

Sobat punya komentar? Monggo di poskan sob...Saya sangat mengharapkan dan menghargai komentar Anda